You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Warga Puas Dengan Penyedotan PD PAL Jaya
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

PD PAL Jaya Sedot Tangki Septik Warga Tebet Timur

PD PAL Jaya melakukan penyedotan limbah tinja di tangki septik yang digunakan tiga kepala keluarga di lingkungan RT 08/10, Tebet Timur, Jakarta Selatan, Selasa (19/11).  

Harga ini sangat terjangkau, sebab penyedotan biasanya dilakukan tiga tahun sekali,

Staf Layanan Lumpur Tinja Terjadwal (L2T2) PD PAL Jaya, Handry Hanafiah mengatakan, untuk penyedotan limbah tinja dari tangki septik ini pihaknya mengenakan tarif  Rp 330 ribu per dua meter kubik.

"Harga ini sangat terjangkau, sebab penyedotan biasanya dilakukan tiga tahun sekali," ujar Handry.

PD PAL Miliki Truk Khusus untuk Pemeliharaan Sistem Perpipaan

Surati (79), pemilik tangki septik mengaku, harga pelayanan yang diberikan oleh PD PAL Jaya cukup terjangkau. Bahkan kinerja petugasnya pun sangat profesional.

"Tadi saya juga disosialisasikan terkait SOP penyedotan, saya melihat PD PAL Jaya ini sangat bagus kinerjanya, bahkan ada truk khusus yang menampilkan berapa kubik limbah saya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1238 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1187 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1041 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye940 personTiyo Surya Sakti
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye940 personDessy Suciati